Kamis, 19 Februari 2015

Tipe String dan Pointer pada Pemograman Bahasa Java

Tipe String
  • Bukan tipe data sederhana.
  • Bukan Array dari karakter, seperti pada bahasa pemograman C/C++.
  • Merupakan sebuah objek
  • Contoh : String str;str = “lalaland”;..... str adalah objek dari tipe String
Pointer
  • Dalam Java tidak ada, karena Java dirancang untuk berjalan di JRE.
  • Untuk melakukan dealokasi memori secara otomatis, dibutuhkan fungsi garbage collection.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

jangan lupa beri komentar dan join blognya yaa :)